Another “Setengah Tiang”; Bom Bali (2)
Setelah kejadian Bom Bali 3 tahun silam teaptnya 12 Oktober 2002, tanggal 1 Oktober 2005 kemarin tepatnya Sabtu malam sekitar pukul 19:45 WITA, terjadi ledakan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab di Jimbaran, Bali. Kemudian selang beberapa menit terjadi ledakan di daerah Kuta, Bali. Terdapat 3 ledakan yang meledak pada Sabtu Malam diantaranya 2 ledakan di Jimbaran dan 1 di Kuta. Kejadian tersebut menewaskan 26 orang dan melukai 122 orang.
Lokasi Jimbaran dan Kuta di pulau Bali.
26 korban tewas terdiri dari:
1 warga Jepang
3 warga Australia
12 warga Indonesia
10 belum teridentifikasi.
Lokasi Jimbaran dan Kuta di pulau Bali.
26 korban tewas terdiri dari:
1 warga Jepang
3 warga Australia
12 warga Indonesia
10 belum teridentifikasi.
122 Korban luka terdiri dari:
64 warga Indonesia
20 warga Australia
2 warga Jepang
4 warga Amerika Serikat
7 warga Korea
1 warga Prancis
1 warga Jerman
22 lainnya belum teridentifikasi.
Nama-nama korban tewas
Aiko Kawasaki (Jepang)
Dafan Syah
Gusti Ketut Sudana
Brandon Fitzegrald (Australia)
Edwin Sindu
Colin Zwlinsky (Australia)
Dharmawan
Ratih Jayanti
Kojarwati
Eni
Mega
Wayan Sudika
Yuni Tresnawati
Veni
Eli Sunarto
Sumber nama-nama korban: http://id.wikipedia.org
0 Comments:
Post a Comment
<< Home